Berita  

LSM GERAK INDONESIA “Perjuangkan Hak Masyarakat Desa Nglutung” Datangi Dinas PUPR Kabupaten Tulungagung. 

IMG 20230111 WA0016

 

 

 

 

 

Geraknews.com //Tulungagung Kamis/11/01/2023

Lembaga swadaya masyarakat Gerakan Rakyat Anti Korupsi Indonesia (LSM Gerak Indonesia) audensi dengan Dinas Pekerjaan Umum dan Penataan Ruang (PUPR) Kabupaten Tulungagung.

Terlihat hadir,M Rifa’i Ketua DPD Jatim LSM gerak Indonesia, wakil DPD Jatim Arif fatikunnada ketua DPC Tulungagung ,M abdul suyudhi, M Ali Sodik Kepala Divisi Investigasi LSM gerak indonesia lainnya, dan dari pihak PUPR terlihat Farid Abadi sekretaris Dinas PUPR tulungagung ,HERI Siswanto pembangunan Nglutung dan beberapa staff lainnya serta dari pihak pelaksana Proyek, pertemuan berlangsung Kurang lebih satu Jam berlangsung penuh keakraban.

Dalam Pertemuan tersebut Farid Sekretaris Dinas PUPR Kabupaten tulungagung menuturkan ”

“Terkait pernyataan review, “Dinas PUPR akan mengajukan review pekerjaan ke Inspektorat, setelah ada review dari inspektorat dan dianggarkan di Tahun 2023, kelanjutan pekerjaan akan segera ditenderkan”

“Tanggungan kontraktor terhadap upah pekerja akan dibayar paling lambat 2 miggu setelah pertemuan tgl 10/01/2023 , sedangkan tanggungan material yg blm terbayar paling lambat 1 bulan stlh pertemuanKami akan mereview tentang dana proyek itu dan akan kami tenderkan ulang paling lama Maret 2023 “tutur farid

Mulyo Sekretaris Desa Nglutung mengatakan Dalam pertemuan tersebut terjadilah kesepakatan kontraktor akan membayar tanggungan ongkos pekerja paling lambat 2 Minggu dari pertemuan ini atau tgl 10/01/2023 dan membayar tanggungan material paling lambat akhir februari sebagai mana yang tertuang dalam surat pernyataan tersebut

Ucapan terima kasih kepada LSM gerak Indonesia ,dinas pupr dan juga pihak kontraktor sehingga masalah yang ada di warga desa nglutung akhirnya ada titik temu dan kepastian

 

 

.

Penulis: DulEditor: Dul/red

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

Log In

Forgot password?

Enter your account data and we will send you a link to reset your password.

Your password reset link appears to be invalid or expired.

Log in

Privacy Policy

Add to Collection

No Collections

Here you'll find all collections you've created before.